Beternak Ayam Semi Intensif Menjadi Solusi Mudah Dalam Bertenak Ayam Hias dan Unggas Lainya
Beternak ayam semi intensif memerlukan area kandang ayam yang tidak begitu luas. Dengan area sempit disekitar atau disamping rumah dapat dijadikan kandang ayam, untuk membuat kandang ayam memerlukan kayu atau pagar untuk mengelilingi kandang. Pada umumnya pagar kandang ayam yang dibuat mengunakan kayu atau bambu yang di pasang di sekeliling area ayam agar ayam tidak bisa melintas maupun keluar di area yang telah kita sediakan.
Dengan adanya pagar pada kandang ayam kampung dengan metode pemeliharaan semi intensif, akan sangat menguntungkan peternak ayam. Karena dengan terbatasnya ruang gerak ayam, maka ayam akan dapat terhindar dari binatang pemangsa dan ayam akan lebih tahan terhadap penyakit karena tidak bercampur dengan ayam-ayam tetangga yang mempunyai kemungkinan sebagai agen pembawa penyakit. Disamping itu ketika musim hujan datang, kita dapat lebih mudah menjaga kesehatan ayam-ayam kita. Dan bagi peternak yang memiliki tanaman kesayangan, kandang ayam terbatas tersebut sangat bermanfaat karena ayam tidak bisa melintas atau memasuki area tanaman di luar pagar. Sudah kita ketahui bersama ayam suka sekali dengan daun daunan apa saja yang ada di sikitarnya.
Metode beternak ayam semi intensif ini bisa kita aplikasikan untuk berbagai macam unggas. Selain untuk metode pemeliharaan ayam kampung kita bisa gunakan untuk ternak kalkun, ternak angsa, ternak bebek dan ternak unggas lainya.
Muncul tantangan baru saat harga bambu ataupun kayu yang cukup mahal ini. Di saat jumlah pohon bambu dan kayu terus berkurang ini. Untuk solusinya kita bisa gunakan pagar dari jaring yang di buat dari nilon. Jaring kandang ayam ini digunakan untuk pembatas sehingga jaring akan lebih efesien dan praktis, jaring ini anti air dan tahan panas sehingga tepat untuk pagar ayam. Untuk pemasangan juga cukup mudah karena kita cukup kaitkan di area kandang ayam yang ingin kita tutup. Selain pemasangan yang mudah, saat kita ingin melepasnya juga cukup mudah, tinggal di lepas di kaitanya dan jaring kandang ayam ini bisa kita gulung maupun kita lipat.
Untuk info lebih lanjut mengenai jaring untuk pagar kandang ayam silahkan hubungi kami kapan saja. Kami siap mengirimkan jaring kandang ayam untuk kebutuhan kandang ayam anda ke suluruh penjuru Indonesia
Call/SMS : 0812 2028 8686
Call/SMS/WHATSAPP : 0856-4772-3888
Email :hobiternakmail@gmail.com
Kata terkait:
kandang ayam kampung, ayam kampung, jaring kandang ayam, pembuatan kandang ayam, jual kandang ayam, bisnis ternak ayam